Tag: Head to head
DENPASAR, NusaBali - Tarung head to head bakal pecah di Pilkada Badung 27 November 2024. Pasangan Cabup-Cawabup Wayan Adi Arnawa- I Bagus Alit Sucipta (Adi-Cipta) yang diusung PDI Perjuangan (PDIP) bakal dihadang pasangan I Wayan Suyasa-I Putu Alit Yandinata (Suya-Dinata) yang diusung Koalisi Indonesia Maju (KIM) dimotori Partai Golkar-Gerindra, NasDem, PSI dan parpol lain pengusung Capres-Cawapres Prabowo-Subianto-Gibran Rakabuming Raka saat Pilpres 2024.
SINGARAJA, NusaBali - Politisi Partai Demokrat Bali, Dewa Nyoman Sukrawan menyatakan keinginan maju tarung di Pilkada Buleleng 27 November 2024 mendatang. Jika ada pinangan dan partai politik mengusung, mantan Ketua DPC PDIP Buleleng ini siap tarung.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 19 Nov 2024 Kadek Arel Ingin ke Piala Dunia U-20
-
Bangli 19 Nov 2024 Bawaslu Atensi Potensi Pelanggaran Masa Tenang
-
-
-
Badung 19 Nov 2024 Pemkab Badung Beri Penghargaan kepada NusaBali
-
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Berdebat
BERDEBAT itu bersilat kata berbekal ilmu, bukan sembarang ngomong. Kalau debat tak bermutu, sekadar guyonan, itu debat kusir namanya. Kadang yang diomongkan itu mengambang, berputar-putar, itu ke itu saja.